Postingan

Menampilkan postingan dengan label Tips Kesehatan

Tips Hidup Sehat untuk Penderita Maag

Gambar
Sakit maag merupakan salah satu masalah kesehatan yang sering membawa seseorang untuk datang ke dokter mencari pertolongan medis. Sakit maag yang membawa pasien datang ke dokter kadangkala memiliki interpretasi yang berbeda- beda. Yang harus dihindari oleh penderita maag: 1. Obat rematik. Obat ini kadang-kadang membuat penderita maag tidak merasakan nyeri, tapi ternyata kondisi lambungnya sudah parah. 2. Asap Rokok. Asap dari rokok akan membuat lambung terasa penuh, sehingga penderita tidak merasa lapar. 3. Minum Kopi. Minuman ini dapat meningkatkan asam lambung. 4. Makanan seperti coklat dan keju. Karena makanan tersebut menyebabkan pengosongan lambung menjadi kurang baik. 5. Makanan yang pedas dan masam yang merangsang lambung, seperti cabe, sambal, jeruk. 6. Sayur-sayuran seperti kol dan sawi karena memproduksi gas. Juga buah nangka, kedondong, dan buah-buahan yang dikeringkan. 7. Soda. 8. Stres.

Tips Mencegah Kanker Payudara

Gambar
Kanker payudara merupakan momok yang menakutkan bagi kaum perempuan. Namun kini para peneliti sudah banyak mengetahui cara untuk mencegahnya, atau paling tidak mengurangi resiko terkena kanker payudara. Beberapa pencegahan secara alami meliputi: Berolah raga secara teratur. Jangan memasak daging terlalu matang. Konsumsi buah dan sayuran. Konsumsi suplemen anti-oksidan. Konsumsi kacang-kacangan. Hindari alkohol. Berjemur di bawah sinar matahari. Jangan merokok. Berikan ASI rutin kepada bayi Anda.

Tips Mencegah Kanker

Gambar
Kanker adalah istilah penyakit yang digunakan karena adanya pembelahan sel yang abnormal tanpa kontrol dan dapat menyebar ke jaringan sekitarnya. Sel kanker dapat menyebar ke bagian lain di tubuh lewat aliran darah dan sistem limfatik. Menurut konsep masa kini kanker adalah penyakit gen. Berikut tips untuk mencegah kanker: Hindari rokok dan tembakau. Diet sehat & seimbang. Perbanyak makan buah, sayur dan biji-bijian. Batasi lemak. Hindari alkohol. Tetap aktif dan pertahankan berat badan. Hindari paparan sinar matahari, terutama pada jam 10.00-15.00. Gunakan topi, payung, pakaian pelindung sinar matahari, atau sunscreen bila berada diluar ruangan. Waspada terhadap zat karsinogenik, misalnya gas, bahan kimia, dll. Lakukan skrining terhadap jenis kanker tertentu.

10 Cara Paling Ampuh Mengatasi STRES

Gambar
Bagi beberapa orang, kesuksesan tidak selalu hanya membawa hal-hal yang positif. Semakin sukses seseorang umumnya jadwalnya pun akan semakin padat, dan tidak dapat dipungkiri kehidupannya akan semakin rentan terhadap penyakit yang namanya stres.  Berikut adalah 10 cara yang sehat untuk mengatasi stres: 1. Accupressure Pijatan-pijatan pada titik tertentu akan membantu Anda menstimulasi titik-titik penyembuhan. Prosedur ini sangat bagus untuk membantu Anda relax dan membantu meringankan kepenatan. Accupressure juga telah terbukti dapat membantu orang-orang untuk tidur lebih nyenyak di malam hari. 2. Olah raga Olah raga sangat efektif untuk membantu mengatasi stress karena berolahraga akan memperlancar peredaran darah dan membuka jantung untuk menerima lebih banyak oksigen. 3. Hobby Jika seseorang mengalami stres berat, maka cara yang baik untuk melepaskan stres tersebut adalah dengan menyalurkannya dalam bentuk hobby. 4. Minum Air Putih Hanya dengan minum satu atau dua g

Tips Mencegah Asam Urat

Gambar
Banyak orang menderita penyakit asam urat . Disamping sangat menyiksa-karena menimbulkan rasa sakit persendian-juga bisa menyebabkan terbentuknya batu ginjal. Hindari mengonsumsi makanan tinggi purin Banyak minum air putih Hindari terlalu lelah Tidak sembarangan minum obat

Tips Mencegah Batu Ginjal

Gambar
Batu ginjal , merupakan salah satu penyakit yang cukup banyak diderita. Selama 20 tahun terakhir, penderita batu ginjal semakin meningkat. Berikut beberapa tips diberikan oleh the national kidney foundation dalam mencegah dan mengatasi terjadinya batu ginjal: Banyak minum, terutama air putih. Jangan hanya minum saat kita merasa haus. Haus sebenarnya merupakan tanda bahwa tubuh kita sudah mengalami kekurangan cairan (dehidrasi). Bila ditemukan gejala-gejala seperti nyeri pada daerah pinggang, disertai mual dan muntah, air seni terlihat kemerahan, lebih sering berkemih, kadang dapat disertai dengan demam, ini dapat merupakan gejala dari batu ginjal. Cepatlah periksa ke dokter. Untuk mendiagnosanya, dokter biasanya melakukan pemeriksaan tambahan seperti pemeriksaan laboratorium untuk darah dan air seni, USG, atau ronsen khusus dengan IVP (Intra Venous Pielography) yang dapat melihat keadaan batu di dalam ginjal. Batu yang kecil dapat keluar dengan sendirinya. Pengobatan yang lebi

Tips untuk Penderita GOUT

Gambar
Gout adalah sakit yang teramat nyeri seperti arthritis. Penyakit ini disebabkan tumpukan kristal asam urat di jaringan dan persendian tubuh. Tumpukan ini didapat dari makanan yang mengandung purin. Purin itu didalam tubuh diuraikan menjadi asam urat. Berikut beberapa tips untuk penderita GOUT . Pertahankan berat badan normal. Diet rendah purin. Hindari konsumsi jeroan (jantung, hati, ginjal, dll), otak, kaldu, daging unggas (bebek, burung), melinjo, sarden dll. Batasi konsumsi daging, ayam, ikan (tongkol, tenggiri, bandeng, bawal), kacang-kacangan, kembang kol, bayam, kacang buncis, kacang polong, dll. Hindari/ batasi minuman yang mengandung alkohol. Minum banyak air

Tips Mencegah Gigi Berlubang

Gambar
Penyebab terbesar sakit gigi disebabkan oleh karies gigi yaitu infeksi yang merusak struktur (email) gigi, yang menyebabkan gigi berlubang. Jika tidak ditangani, penyakit ini dapat menyebabkan nyeri, penanggalan gigi, infeksi, berbagai kasus berbahaya, bahkan kematian. Langkah pencegahan sebenarnya sangat sedehana yaitu: Menyikat gigi sekitar 20-30 menit sesudah makan agar pH dalam rongga mulut kembali normal. Namun tidak mungkin kita selalu membawa sikat gigi dan pasta ke tempat umum, karena itu setelah makan dianjurkan secepatnya kumur-kumur dengan air lalu dite|an.Bila harus berada di tempat umum tentu saja dilakukan dengan sopan sehingga tidak menarik perhatian orang. Perlu diperhatikan juga penggunaan bulu sikat gigi kasar juga dapat merusak (email) permukaan gigi. Anjuran terbaik adalah untuk mencegah gigi kita agar tidak berlubang adalah menyikat gigi dua kali sehari, pagi dan malam hari, serta melakukan kumur-kumur dengan kuat setelah makan adalah kebiasaan baik.

Tips Mencegah Demam Berdarah

Gambar
Demam berdarah (DB) atau demam berdarah dengue (DBD) adalah penyakit febril akut yang ditemukan di daerah tropis, dengan penyebaran geografis yang mirip dengan malaria. Penyakit ini disebabkan oleh salah satu dari empat serotipe virus dari genus Flavivirus, famili Flaviviridae. Untuk mencegah terkena penyakit demam berdarah, ada beberapa hal yang harus Anda perhatikan, antara lain: Menjaga kebersihan lingkungan. Makan makan bergizi. Minum air kelapa muda Minum air jus Jambu biji Mengubur semua benda yang bisa menjadi tempat jentik berkembang Abatisasi Pengasapan Upayakan agar selalu memasang kawat nyamuk halus

Tips Mencegah Gagal Ginjal

Gambar
Gagal ginjal kronis adalah suatu kondisi di mana kedua ginjal mengalami kerusakan permanen dan tidak dapat menjalankan fungsi sebagaimana mestinya. Biasanya ditandai dengan edema seluruh tubuh (edema anasarka) karena terjadinya hipertensi portal dan kadar klirens kreatinin. Berikut beberapa tips untuk mencegah gagal ginjal. Hindari minuman beralkohol. Hati-hati dalam penggunaan obat tertentu misalnya aspirin, parasetamol, ibuprofen. Hindari paparan logam berat dalam waktu lama misalnya timah, zat pelarut, bahan bakar dan senyawa toksik lainnya. Ikuti saran dokter jika Anda mengalami gangguan kesehatan yang dapat meningkatkan risiko gagal ginjal (Diabetes, Hipertensi)

Tips Mencegah Alergi

Gambar
Alergi merupakan suatu reaksi yang menyimpang dari tubuh berkaitan dengan peningkatan kadar Imunoglubolin Epsilon (IgE) yang merupakan suatu mekanisme sistem imun. Berikut beberapa hal yang dapat dilakukan untuk mencegah terjadinya alergi: Jagalah kebersihan lingkungan, baik di dalam maupun di luar rumah. Jangan menggunakan pewangi ruangan ataupun parfum, obat-obat anti nyamuk. Jika di rumah anda terdapat banyak nyamuk, gunakanlah raket anti nyamuk. Gunakan kasur atau bantal dari bahan busa, bukan kapuk. Gunakan sprei dari bahan katun dan cucilah minimal seminggu sekali dengan air hangat akan efektif. Hindari menggunakan pakaian dari bahan wool, gunakanlah pakaian dari bahan katun. Pendingin udara (AC) dapat digunakan, tetapi tidak boleh terlalu dingin dan tidak boleh lebih dari PK.24.00 Awasi setiap makanan atau minuman maupun obat-obatan yang menimbulkan reaksi alergi. Hindarilah bahan manakan, minuman, maupun obat-obatan tersebut. Anda harus mematuhi aturan diet alergi a

9 Makanan Merah Penghalau Penyakit

Gambar
Menurut para ahli nutrisi, hampir semua buah dan sayur berwarna merah mengandung zat-zat penting bagi tubuh, mulai dari vitamin hingga antioksidan menyehatkan seperti lycopene dan anthocyanins. Karena itu, supaya tetap sehat mulailah mengonsumsi buah dan sayuran sehat ini secara teratur.  Berikut adalah buah atau sayuran merah yang patut Anda masukkan dalam daftar diet : Stroberi Ceri Cranberri Tomat Raspberri Semangka Pink Grapefruit Red Peper Bit

Tips Sederhana Panjang Umur

Gambar
Ternyata ada banyak jalan menuju panjang umur. Tak hanya soal mengkonsumsi makanan dan minuman bergizi, Anda juga harus memperhatikan persahabatan yang telah dibina selama ini. Minum lebih banyak air. Terbukti bahwa meminum lebih banyak air mineral  akan membuat tubuh tidak dehidrasi. Konsumsi lebih banyak buah beri. Buah beri seperti strawberries, blueberries, cranberries dan raspberries juga baik untuk antioksidan. Turunkan kadar gula dan karbohidrat dalam makanan dan mlnuman Anda. Jika Anda berhasil dapatkan tambahan usia satu tahun! Cara ini juga bisa mengurangi risiko sakit mental seperti depresi dan kekhawatiran berlebih. Usahakan untuk tidur siang berkualitas. Siapa bilang tidur siang hanya untuk anak kecil, orang menjadi sibuk dan lupa untuk menyeimbangkan kesegaran tubuhnya di siang hari. Jangan lupa merapikan rumah. Menyapu, mencuci piring atau sekedar merapikan ruang keluarga Anda ternyata berpengaruh besar terhadap kesehatan. Bersihkan rumah selama 30 menit akan m

Tips Mencegah Diabetes Melitus

Gambar
Diabetes Melitus (DM) alias kencing manis merupakan penyakit yang terjadi akibat terganggunya proses metabolisme gula darah di dalam tubuh. Orang dengan DM akan mempunyai kadar gula yang sangat tinggi dalam darahnya setelah makan dan akan sangat anjlok bila sedang puasa. Berikut adalah tips untuk mencegah diabetes melitus : Kontrol kebiasaan makan. Kendalikan berat badan. Olahraga secara teratur. Kelola faktor risiko lain (hipertensi, kadar lemak darah, dll). Bagi yang berisiko tinggi: periksa glukosa darah setiap tahun. Bagi pasien Diabetes Melitus: Kendalikan kadar glukosa darah (dengan diet, olahraga dan obat sesuai petunjuk dokter) dan periksa secara berkala.

Tips Sederhana Mencegah Penyakit Jantung

Gambar
Penyakit jantung adalah penyakit yang mengganggu sistem pembuluh darah atau lebih tepatnya menyerang jantung dan urat-urat darah, beberapa contoh pentakit jantung seperti penyakit jantung koroner, serangan jantung, tekanan darah tinggi, stroke, sakit di dada (biasa disebut "angina") dan penyakit jantung rematik. Berikut tips untuk mencegah penyakit jantung : Jalan selama 30 menit setiap hari. Kenali tekanan darah anda, dan lakukan apapun, supaya mencapai angka 115/75. Makan 250gr kacang2an setiap hari. Coba cari tahu kadar HDL anda dan coba tingkatkan sampai dinilai 50. Makan 10 sendok makan saus tomat dalam seminggu. Secara teratur, gunakan benang gigi. Jangan makan minyak jenuh lebih dari 20 gram setuap hari, dan gunakan minyak trans sesedikit mungkin. Makan 9 porsi sayuran dan buah setiap hari. Buah dan sayuran penuh dengan serat.